Rabu, 18 September 2013

KEBENARAN PREMORDIALISME

Kebenaran Premordialisme
 
Razuardi Ibrahim bersama tim karateka
Aceh Tamiang, 15.09.13
Di tahun 2004, aku pernah mendengar ulasan tentang empat kebenaran yang menyertai cara pandang kelompok manusia atau masyarakat. Keempat kebenaran itu, yakni kebenaran hakiki, kebenaran konstitusi, kebenaran tradisi dan kebenaran ideologi. Dalam perjalanan karirku di beberapa tempat dan daerah, aku mendapatkan satu kebenaran lagi, yakni kebenaran premordialisme. Cara pandang dari kebenaran ini dapat dipahami sebagai kebenaran yang lebih mengedepankan pembenaran hubungan emosional semata. Mindset yang membenarkan bahwa “baik-buruk atau pintar-bodoh asal orang kita” ini berkembang sejak otonomi daerah digelindingkan pada era reformasi 1998.  Artinya, aku telah terinformasikan tentang lima kebenaran sebagai catatan dalam mencermati perjalanan budaya anak manusia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar